Terjemah Kitab Sirah Nabawiyah Nurul Yaqin


Nurul Yaqin, sebuah kitab karya Syekh Umar Abdul Jabbar, berisi Sejarah Perjalanan Hidup Nabi Muhammad S.a.w. Kitab ini adalah kitab klasik kalangan pesantren dan umumnya ditujukan untuk Madrasah Ibtidaiyah, namun kami merasa ini sangat penting disampaikan ulang, agar umat semakin mengenal dan mencintai Nabinya, Rasulullah S.a.w, meneladani ahlak dan sunnah Beliau S.a.w.

Dalam Terjemah kitab Nurul Yaqin ini, penulis mencoba menguraikan Ringkasan Sirah Nabawiyah dangan bahasa yang sederhana dari sejarah-sejarah dan biografi Rasulullah S.a.w.

Download Terjemah Kitab Sirah Nabawiyah Nurul Yaqin (Pdf): Jilid 1 | Jilid 2

Wassalam
Previous
Next Post »

6 Komentar

Write Komentar
Budi Mulyawan
AUTHOR
22 Juli, 2016 delete

maturnuwun, ijin mempelajarinya.

Reply
avatar
Anonim
AUTHOR
14 Januari, 2017 delete

Makasih banyak

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
23 Oktober, 2017 delete

kesuwuun, juz tiganya doong...

Reply
avatar
Miya
AUTHOR
10 Desember, 2017 delete

terima kasih :)

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
07 Oktober, 2018 delete

جزك اللّه خيراً

Reply
avatar